Warta Jawara
Warta Jawara
  • 117
  • 4 181 961
Sejarah Berdirinya Persaudaraan Setia Hati Terate Cabang Khusus Korea Selatan
Warta Jawara mengucapkan terima kasih kepada :
- Mas Aam / Mas Arifudin (Pendiri PSHT Cabang Khus Korea Selatan)
- Mas Ali Kusnandar (Pendiri Ranting Kimhae)
- Mas Edi Susanto (Pendiri Ranting Daegu)
- Mas Mahfut (Pendiri Ranting Kumi)
Jadwal tayang episode terbaru Warta Jawara setiap hari Senin dan Kamis. Jadi bagi Sobat Jawara, jangan lupa untuk Subscribe channel Warta Jawara dan nyalakan tanda lonceng untuk mendapatkan update informasi terbaru dari kami seputar dunia beladiri :)
Dan apabila dirasa bermanfaat, Sobat Jawara dapat SHARE informasi-informasi seputar beladiri dari kami. Terima kasih dan SALAM BELADIRI !
Disclaimer :
*Tayangan ini telah memperoleh ijin dari Narasumber.
#pencaksilat
#pencak_silat
#psht
#terate
#setiahatiterate
Переглядів: 6 759

Відео

Keampuhan Jurus Silat Persaudaraan Sehati - Pusat Madiun
Переглядів 2,5 тис.Рік тому
Ampuhnya Jurus Pencak Silat Persaudaraan Sehati - Pusat Madiun Jadwal tayang episode terbaru Warta Jawara setiap hari Senin dan Kamis. Jadi bagi Sobat Jawara, jangan lupa untuk Subscribe channel Warta Jawara dan nyalakan tanda lonceng untuk mendapatkan update informasi terbaru dari kami seputar dunia beladiri :) Dan apabila dirasa bermanfaat, Sobat Jawara dapat SHARE informasi-informasi seputar...
Ziarah Makam Guru Besar OCC Pangastuti - Raden Mas Ispurwanto
Переглядів 7 тис.Рік тому
Bersama Ketua I Persaudaraan Pencak Silat OCC Pangastuti Bpk. Raden Imam Mahmud, Warta Jawara berkesempatan untuk berziarah ke makam Raden Mas Ispurwanto - sang Pendiri PPS. OCC Pangastuti. Pada kesempatan ziarah tersebut, Raden Imam Mahmud menjelaskan tentang seperti apa sosok sang Guru Besar semasa hidupnya dan bagaimana perjuangan beliau dalam mengembangkan PPS. OCC Pangastuti hingga berkemb...
Mengenal Pernapasan Kembang Terate NERO / ONHM - Pusat Madiun | Warta Jawara
Переглядів 9 тис.Рік тому
Mengenal Pernapasan Kembang Terate NERO / ONHM - Pusat Madiun Pernapasan Kembang Terate NERO / ONHM - Pusat Madiun merupakan salah satu komunitas olah pernapasan yang berpusat di Kota Madiun, Jawa Timur. Bagaimana sejarah dan perkembangan dari Pernapasan Kembang Terate NERO / ONHM - Pusat Madiun ini, simak bincang-bincang Warta Jawara bersama Bapak Toto Darminto selaku Ketua Pernapasan Kembang ...
Bersumber dari Kung Fu, Jurus Pendekar IKS Pro Patria | Warta Jawara
Переглядів 6 тис.Рік тому
IKS Pro Patria adalah perguruan beladiri beraliran Kungfu yang didirikan oleh Victor Lie Kuang Hwa (akrab dipanggil Koh Hwa) di Madiun pada tahun 1971. #ikspropatria #kungfu #pencaksilat Jadwal tayang episode terbaru Warta Jawara setiap hari Senin dan Kamis. Jadi bagi Sobat Jawara, jangan lupa untuk Subscribe channel Warta Jawara dan nyalakan tanda lonceng untuk mendapatkan update informasi ter...
Sejarah dan Perkembangan Persaudaraan Sehati - Pusat Madiun | Warta Jawara
Переглядів 14 тис.Рік тому
Persaudaraan Sehati (Persati) adalah organisasi pencak silat yang didirikan oleh Ir. Basuki Mustopo pada tahun 1985 di Caruban, Kabupaten Madiun. #persati #persaudaraansehati #pencaksilat Warta Jawara mengucapkan terima kasih kepada : - H. Supandri, S. Pd. (Pembina Persaudaraan Sehati - Pusat Madiun) - Andik Dwi Muharianto (Sekretaris Persaudaraan Sehati - Pusat Madiun) Jadwal tayang episode te...
Khas!! Gerak Jurus Silat Kelatnas Indonesia Perisai Diri | Warta Jawara
Переглядів 3,7 тис.Рік тому
Termasuk dalam 10 Perguruan Pencak Silat historis pendiri IPSI, Kelatnas Indonesia Perisai Diri memiliki berbagai jurus khas yang terkenal lincah dan mematikan. #perisaidiri #pencaksilat #jurussilat Jadwal tayang episode terbaru Warta Jawara setiap hari Senin dan Kamis. Jadi bagi Sobat Jawara, jangan lupa untuk Subscribe channel Warta Jawara dan nyalakan tanda lonceng untuk mendapatkan update i...
Mengenal Pendidikan Olah Raga Silat Indah Garuda Loncat (PORSIGAL) Magetan | Warta Jawara
Переглядів 15 тис.Рік тому
Mengenal Pendidikan Olah Raga Silat Indah Garuda Loncat (PORSIGAL) Magetan. Pendidikan Olahraga Silat Indah Garuda Loncat "PORSIGAL" didirikan oleh KH. Atim Miyanto, S.H. pada tahun 1978 di Blitar, Jawa Timur. Kemudian, pertama kali dikembangkan di Kabupaten Magetan oleh KH.Zainuddin Latif pada tahun 1989. #porsigal #pencaksilat #magetan Warta Jawara mengucapkan terima kasih kepada : - Nanang Z...
Berusia 1 Abad? Seperti Ini Gerak Jurus Silat Hardjo Oetaman | Warta Jawara
Переглядів 14 тис.Рік тому
Berusia 1 Abad? Seperti ini keampuhan dan keindahan gerak jurus silat Hardjo Oetaman yang masih dilestarikan oleh Paguyuban Setia Hati Hardjo Oetaman. #jurussilat #setiahati #pencaksilat Jadwal tayang episode terbaru Warta Jawara setiap hari Senin dan Kamis. Jadi bagi Sobat Jawara, jangan lupa untuk Subscribe channel Warta Jawara dan nyalakan tanda lonceng untuk mendapatkan update informasi ter...
Zasmita Martial Arts, Spesialis Pencetak Atlet Silat Laga di Madiun | Warta Jawara
Переглядів 2,4 тис.Рік тому
Zasmita Martial Arts adalah salah satu sasana silat di Kabupaten Madiun yang telah melahirkan banyak atlet silat berprestasi. Tak mengherankan, jika sasana yang menspesialisasikan diri dalam mencetak atlet silat kategori tanding atau laga ini memiliki puluhan anggota dari berbagai wilayah di Madiun Raya. Sasana Silat Zasmita Martial Arts berlokasi di Desa Bukur, Kecamatan Jiawan, Kabupaten Madi...
Sanggar Silat Abiyasa, Gudangnya Pesilat Cilik Berprestasi di Madiun | Warta Jawara
Переглядів 1,8 тис.Рік тому
Sanggar Silat Abiyasa adalah salah satu sanggar silat di Kabupaten Madiun yang telah melahirkan banyak atlet cilik berprestasi, baik di tingkat lokal hingga nasional. Tak mengherankan, jika lebih dari 100 anak usia dini dari berbagai wilayah di Madiun Raya berlatih pencak silat di sanggar silat yang berada di Kecamatan Kebonsari, Kabupaten Madiun tersebut. #sanggarsilatabiyasa #madiun #madiunka...
WWW.WARTAJAWARA.COM - PORTAL BELADIRI INDONESIA
Переглядів 292Рік тому
Wartajawara.com adalah platform berbasis video terkait dunia beladiri di Indonesia. menyajikan konten-konten video menarik dan berkualitas yang dapat dipilih melalui berbagai menu yang telah dikategorikan secara spesifik. Berada di dalam manajemen PT. Jagat Kreasi Nusantara. Platform ini tidak hanya menyajikan konten-konten hasil produksi sendiri, melainkan juga berasal dari berbagai publisher ...
Menguak Makna dan Kisah Monumen 1 Abad PSHT - Sang Maestro (Bagian III) | Warta Jawara
Переглядів 3,8 тис.Рік тому
Usai berziarah ke makam para Leluhur Persaudaraan Setia Hati Terate, Warta Jawara berkesempatan mengunjungi Monumen Satu Abad Persaudaraan Setia Hati Terate yang berlokasi di Graha Kridha Budaya, kompleks Padepokan Agung PSHT. Ketua Umum PSHT - Pusat Madiun, Drs. R. Moerdjoko. HW. pun mengungkap makna, falsafah, dan kisah tentang Monumen Satu Abad tersebut. #psht #setiahati #pencaksilat Warta J...
Ziarah Makam Leluhur Persaudaraan Setia Hati Terate - Sang Maestro (Bagian II) | Warta Jawara
Переглядів 8 тис.Рік тому
Bersama Ketua Umum Persaudaraan Setia Hati Terate - Pusat Madiun, Drs. R. Moerdjoko. HW., Warta Jawara berkesempatan untuk berziarah ke makam Ki Hadjar Hardjo Oetomo - Pendiri Pencak Sport Club (PSC) yang kemudian berkembang menjadi Persaudaraan Setia Hati Terate (PSHT) hingga saat ini. Selain itu, Warta Jawara juga berziarah ke sejumlah makam leluhur PSHT yang lain, seperti makam R.M. Soetomo ...
Ziarah Makam Ki Hadjar Hardjo Oetomo - Sang Maestro (Bagian I) | Warta Jawara
Переглядів 25 тис.Рік тому
Bersama Ketua Umum Persaudaraan Setia Hati Terate - Pusat Madiun, Drs. R. Moerdjoko. HW., Warta Jawara berkesempatan untuk berziarah ke makam Ki Hadjar Hardjo Oetomo - Pendiri Pencak Sport Club (PSC) yang kemudian berkembang menjadi Persaudaraan Setia Hati Terate (PSHT) hingga saat ini. Selain itu, Warta Jawara juga berziarah ke sejumlah makam leluhur PSHT yang lain, seperti makam R.M. Soetomo ...
Ternyata Ada Pencak Silat Cimande di Madiun ! | Warta Jawara
Переглядів 6 тис.Рік тому
Ternyata Ada Pencak Silat Cimande di Madiun ! | Warta Jawara
Mematikan!! Seperti Ini Jurus Silat Persaudaraan Rumpun Setia Hati | Warta Jawara
Переглядів 3,9 тис.Рік тому
Mematikan!! Seperti Ini Jurus Silat Persaudaraan Rumpun Setia Hati | Warta Jawara
Lengkap!! Pemindahan Makam Guru Besar IKS. PI Kera Sakti R. Totong Kiemdarto - Bag.II | Warta Jawara
Переглядів 38 тис.Рік тому
Lengkap!! Pemindahan Makam Guru Besar IKS. PI Kera Sakti R. Totong Kiemdarto - Bag.II | Warta Jawara
Lengkap!! Pemindahan Makam Guru Besar IKS. PI Kera Sakti R. Totong Kiemdarto - Bag. I | Warta Jawara
Переглядів 3,8 тис.Рік тому
Lengkap!! Pemindahan Makam Guru Besar IKS. PI Kera Sakti R. Totong Kiemdarto - Bag. I | Warta Jawara
Ngeri! Ternyata Seperti Ini Aksi Jurus Pesilat Setia Hati Winongo Tunas Muda | Warta Jawara
Переглядів 17 тис.Рік тому
Ngeri! Ternyata Seperti Ini Aksi Jurus Pesilat Setia Hati Winongo Tunas Muda | Warta Jawara
Usung Kerukunan, Paguyuban Kampung Pesilat Desa Dimong Gelar Karya Bakti | Warta Jawara
Переглядів 1,8 тис.Рік тому
Usung Kerukunan, Paguyuban Kampung Pesilat Desa Dimong Gelar Karya Bakti | Warta Jawara
Mengenal Suaka Pasung Laksa, Legenda Pencak Silat di Banyuwangi | Warta Jawara
Переглядів 4,6 тис.2 роки тому
Mengenal Suaka Pasung Laksa, Legenda Pencak Silat di Banyuwangi | Warta Jawara
Keindahan Yang Mematikan ! Gerak Jurus Pendekar Pencak Silat Cempaka Putih | Warta Jawara
Переглядів 27 тис.3 роки тому
Keindahan Yang Mematikan ! Gerak Jurus Pendekar Pencak Silat Cempaka Putih | Warta Jawara
Mematikan ! Jurus Silat Para Pendekar Persaudaraan Setia Hati Terate
Переглядів 12 тис.3 роки тому
Mematikan ! Jurus Silat Para Pendekar Persaudaraan Setia Hati Terate
Keampuhan Jurus Silat Pendekar Persaudaraan Setia Hati Pilangbango | Warta Jawara
Переглядів 10 тис.3 роки тому
Keampuhan Jurus Silat Pendekar Persaudaraan Setia Hati Pilangbango | Warta Jawara
Aksi Memukau Pendekar IKS PI Kera Sakti | Warta Jawara
Переглядів 9 тис.3 роки тому
Aksi Memukau Pendekar IKS PI Kera Sakti | Warta Jawara
Mengenal Sejarah dan Perkembangan Perguruan Pencak Silat Pesatuan Hati - Ponorogo | Warta Jawara
Переглядів 16 тис.3 роки тому
Mengenal Sejarah dan Perkembangan Perguruan Pencak Silat Pesatuan Hati - Ponorogo | Warta Jawara
Eyang Wagiman (Episode 2 Bagian 2) - Mengenang Sang Dwija Pencak Silat Cempaka Putih | Warta Jawara
Переглядів 4,2 тис.3 роки тому
Eyang Wagiman (Episode 2 Bagian 2) - Mengenang Sang Dwija Pencak Silat Cempaka Putih | Warta Jawara
Eyang Wagiman (Episode 2 Bagian 1) - Mengenang Sang Dwija Pencak Silat Cempaka Putih | Warta Jawara
Переглядів 2,8 тис.3 роки тому
Eyang Wagiman (Episode 2 Bagian 1) - Mengenang Sang Dwija Pencak Silat Cempaka Putih | Warta Jawara
Eyang Wagiman (Episode 1) - Ziarah Makam Sang Pendiri Pencak Silat Cempaka Putih | Warta Jawara
Переглядів 4 тис.3 роки тому
Eyang Wagiman (Episode 1) - Ziarah Makam Sang Pendiri Pencak Silat Cempaka Putih | Warta Jawara

КОМЕНТАРІ

  • @masarip-ey6lz
    @masarip-ey6lz 10 днів тому

    Bnr gk critanya ini

  • @rudiwijaya3346
    @rudiwijaya3346 12 днів тому

    salam paseduluran PSHT ponorogo

  • @ahmadrendi4549
    @ahmadrendi4549 14 днів тому

    Admin tolong untuk mencari info dan konten yang benar secara detail mohon datang ke PUSAT langsung, tepatnya di desa kerjen, kec. Srengat, Kab. Blitar 🙏. Ini soal kebenaran

  • @danangwahyuillahi7854
    @danangwahyuillahi7854 28 днів тому

    salah satu senior saya. mas abil..

  • @sehzade313
    @sehzade313 Місяць тому

    SH Winongo Tunas Muda 1965 Jaya !!

  • @AliaNaila-or7sm
    @AliaNaila-or7sm Місяць тому

    Min..... Dan team warta jawara monggo bisa liputan keperguruan Cahaya hati nusantara solo

  • @MRNDESO-ps7bz
    @MRNDESO-ps7bz 2 місяці тому

    Minang tuo

  • @yokisetiawan73
    @yokisetiawan73 2 місяці тому

    Salam Persaudaraan PSHT Cabang Ponorogo - Pusat Madiun

  • @yokisetiawan73
    @yokisetiawan73 2 місяці тому

    Salam Persaudaraan PSHT Ponorogo - Pusat Madiun

  • @dipodinoyo5029
    @dipodinoyo5029 2 місяці тому

    Kalau boleh tau latihanya seminggu berapa kali?

  • @muhamadWildan-jx4lt
    @muhamadWildan-jx4lt 3 місяці тому

    Zincoo

  • @anangsablon5228
    @anangsablon5228 3 місяці тому

    Ini lokasi latihanya dimana min ?

  • @user-zf1oj9br3g
    @user-zf1oj9br3g 3 місяці тому

    Salam sangking persati sidoarjo sodara....🙏🙌

  • @dianchannel97
    @dianchannel97 3 місяці тому

    Apa kehabisan konten..kok lama gak apload lagi😅

  • @user-gu1jn6mh8z
    @user-gu1jn6mh8z 4 місяці тому

    Pendiri PORSIGAL itu tetap KH GHOLIB THOHIR BOS

  • @ervanayu368
    @ervanayu368 4 місяці тому

    Salam dari TAHTA MATARAM INDONESIA

  • @satrioladuni9816
    @satrioladuni9816 4 місяці тому

    Salam persaudaraan sehati dulur persati semoga selalu ingat allah ta'ala jangan adigang adigung adiguno

  • @andioktaviano7235
    @andioktaviano7235 4 місяці тому

    Mengenai tentang harta benda dan banyak uang yang selama ini di peroleh Organisasi Persaudaraan Setia Hati Terate, tentu tidak ingin warga yang tidak di inginkan hati mengambil alih kekuasaan di Persaudaraan Setia Hati Terate. Contoh pada diri harta benda dan banyak uang hasil kerja keras (talenta) Ibu kandung yang melahirkan saya (yang tulis pesan ini). Pihak-pihak kegiatan fitnah (tindakan&ucapan) telah memecah belah hubungan baik keluarga kandung saya dan merampas (maling) harta benda (properti-properti) dan banyak uang hak milik Ibu kandung saya. Ingat hukum timbal balik/ hukum alam benar-benar terjadi pada pelaku-pelaku (pelanggaran Hak Asasi Manusia semenjak lahir). 24-10-1993

  • @andioktaviano7235
    @andioktaviano7235 4 місяці тому

    Bumi kandung sejarah awal mula berdirinya pencak silat Persaudaraan Setia Hati Terate (PSHT). Ki Hadjar Hardjo Oetomo (Perintis kemerdekaan). 🇮🇩

  • @johanbintoro9442
    @johanbintoro9442 5 місяців тому

    Salam sehati wRga 2003...

    • @citrazazkia2956
      @citrazazkia2956 18 днів тому

      Han awakmu Saiki nengdi aku Hendrik sawahan

  • @azzamchannel3743
    @azzamchannel3743 5 місяців тому

    Guruku,Ngawi hadir

  • @mohammadfasihudin6139
    @mohammadfasihudin6139 6 місяців тому

    Wong iki ketok'e gung tau melok sarasehan ndek kerjen.

  • @MuhammadChoirul-qv5ng
    @MuhammadChoirul-qv5ng 6 місяців тому

    Pagar Nusa Cimande Leteng 2002 Hadir.

  • @MuhammadChoirul-qv5ng
    @MuhammadChoirul-qv5ng 6 місяців тому

    Pagar Nusa Cimande Leteng 2002 Hadir.

  • @jajangrahadian6471
    @jajangrahadian6471 7 місяців тому

    Next Perguruan silat inti sari ilmu Nganjuk

  • @CreatorARMY515
    @CreatorARMY515 7 місяців тому

    Terima kasih kepada RM. Ispurwanto guru besar Occ. Pangastuti yang telah mewariskan ilmu yang sangat bermanfaat buat saya, Swargo langgeng kagem guru besar🙏🙏🙏 Pangastuti jaya💪💪💪 *Agktn 93*

  • @naninononinona3141
    @naninononinona3141 7 місяців тому

    Request liput krida shetra bojonegoro kak

  • @internetfree1337
    @internetfree1337 7 місяців тому

    Ini mah tunggal baku, semua perguruan juga bisa

  • @alifbocahkediri715
    @alifbocahkediri715 8 місяців тому

    Masuk makam ada syarat nya kah?

  • @ajiprasetya8530
    @ajiprasetya8530 8 місяців тому

    Mulai pakai nama teratai pada tahun 1942??? lantass kenapa kemarin perayaan 1 Abad masss??? mohon penjelasan'nya 🙏🙏

  • @rendiescargo-md6jw
    @rendiescargo-md6jw 8 місяців тому

    Pendiri PORSIGAL... KH GHOLIB THOHIR... didirikan di kerjen Srengat Blitar... Padepokan krido pamungkas jati.... Alfatehah Abah GHOLIB..

  • @ahmadfebrisetiabudi7046
    @ahmadfebrisetiabudi7046 8 місяців тому

    Al Fatihah

  • @muhammarizki9425
    @muhammarizki9425 8 місяців тому

    HOE atau PSHP 😂😂?

  • @faris9874
    @faris9874 9 місяців тому

    Guru besar e mbah gholib berdiri di blitar srengat cuman tokoh pendirine ada 3

  • @kolissaputraindah3971
    @kolissaputraindah3971 9 місяців тому

    tenang berbahaya ko ndi

  • @achsugiyanto1470
    @achsugiyanto1470 9 місяців тому

    Terimakasih guru.. alfatihah

  • @agustinusawang1987
    @agustinusawang1987 9 місяців тому

    Keren sodaraku dan salam persaudaraan dari Wushu Indonesia,,kungfu Dewa Naga Kilat 💪🇲🇨🤜☯️ Yuh mampir juga sodaraku ❤❤

  • @setiabudi3071
    @setiabudi3071 9 місяців тому

    Pendiri porsigal bah gholib hohir kerjen srengat blitar

  • @ronggolawe1540
    @ronggolawe1540 9 місяців тому

    Kang mass critanya kurang runtut kurang detail tidak kayak sh panti, sh panti bisa real runtut dn menambah wawasan baruu❤

  • @yantosuyanto8922
    @yantosuyanto8922 9 місяців тому

    Persati jaya,,salam dari jogja,,semangatt luurrr

  • @bangbo7022
    @bangbo7022 9 місяців тому

    Itu yg merah di blkng yg kya pukulan tinju apa nmanya

  • @rezabustomi570
    @rezabustomi570 10 місяців тому

    Moga amal ibadagnya diterima allah kmi veda aliran tapi sebagai manusia kita adalah saudara

  • @Timgalagalasuper1234
    @Timgalagalasuper1234 10 місяців тому

    Hoak iki hoak

  • @humaspshtpasarkemis22
    @humaspshtpasarkemis22 10 місяців тому

    Sehat selalu kangmas Moerdjoko

  • @hariandiirawan5344
    @hariandiirawan5344 10 місяців тому

    SH liar trah eyang citro Magetan mohon di liput sekalian biar klop🙏

  • @noriodaiza910
    @noriodaiza910 10 місяців тому

    Pukulan benda padat, es batu, beton eser, bis beton, genteng, batu bata itu tanpa latihan kusus pun bisa om. 😂 lha wong ada trik nya.😂

  • @user-uy4xe7kr6b
    @user-uy4xe7kr6b 10 місяців тому

    Coba gubug remaja indonesia om

  • @cryptopers_idr5151
    @cryptopers_idr5151 11 місяців тому

    Gerak pertama jurus TK.II Gerak kedua jurus TK.I

  • @andykfalshter
    @andykfalshter 11 місяців тому

    ila ruhi ki hadjar hardjo oetomo Alfatehah.. Sholu ala muhammad

  • @PutuMbahPo
    @PutuMbahPo 11 місяців тому

    Kesempatan yg langka bisa mendapatkan penjelasan langsung dari KM Moerdjoko